Selasa, 25 Maret 2014

Sinarmas MSIG Life



Sekilas tentang Sinarmas MSIG
Selama 28 tahun dipercaya menjadi bagian dari perlindungan keluarga Indonesia. Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG (Sinarmas MSIG Life) terus menciptakan produk-produk sesuai kebutuhan keluarga Indonesia. Sinarmas MSIG Life, yang kini lebih dikenal dengan nama SMiLe, melalui tagline baru Insurance for Your Loved One, SMiLe memperlihatkan keinginan Anda untuk melakukan yang terbaik bagi mereka yang tercintai. Memberikan rasa aman dan perlindungan masa depan yang terjamin adalah bentuk kasih sayang yang paling nyata, sebab tidak ada yang lebih indah dari melihat senyum bahagia yang terukir di wajah keluarga terkasih. Untuk itulah SMiLe hadir.
Dalam pertumbuhannya Sinarmas MSIG Life telah menunjukan perkembangan sangat signifikan dapat dilihat dari pendapatan premi yang terus meningkat dari tahun ke tahun. Hingga akhir tahun 2012, tercatat total aset mencapai Rp. 24,3 triliun dan total premi adalah Rp. 10,7 triliun. Dengan kinerja yang cermat dan hati-hati, rasio pencapaian sovabilitas akhir tahun 2012 dengan menggunakan metode Risk Based Capital (RBC) adalah 546,86%.
Perkembangan Sinarmas MSIG Life didukung oleh kondisi keuangan yang sangat baik, inovasi produk dan layanan nasabah serta kepemilikan jaringan bisnis yang luas. Hingga 30 Juni 2013, Sinarmas MSIG Life melayani lebih dari 500.000 nasabah di seluruh Indonesia. Tersebar di 118 kantor pemasaran dan 31.489 aparat marketing. Sinarmas MSIG Life siap menyediakan layanan terbaik untuk kebutuhan finansial Anda maupun perusahaan Anda.

Dukungan Reasuransi
Sinarmas MSIG Life didukung perusahaan reasuransi Nasional dan Internasional :
 
Lokal
·         PT Reasuransi Internasional Indonesia
·         PT Maskapai Reasuransi Indonesia
·         PT Tugu Reasuransi Indonesia
·         PT Reasuransi Nasional Indonesia
·         PT Reasuransi International Indonesia divisi Syariah
·         PT Maskapai Reasuransi Indonesia divisi Syariah

Internasional
·         SCOR Global Life, (Singapore)
·         TOA Reinsurance, (Japan)


Sumber : www.sinarmasmsiglife.co.id

0 komentar:

Posting Komentar